Bismillahirrahmanirrahim, Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Puji serta syukur kita panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah memberi rahmat dan hidayahnya kepada kita semua. Dalam rangka hari ulang tahun (HUT) kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79, SMAITP Nururrahman melakukan serangkai acara yang membangun semangat kemerdekaan serta meningkatkan rasa […]